Teknik SEO memang bukanlah sesuatu yang baru lagi dalam dunia website. Mulai dari optimasi kecepatan website, penempatan link, struktur wesbsite, dan kawan-kawannya seringkali dilakukan untuk bisa berada di page one.
Mengingat ada banyak sekali manfaat yang dapat diperoleh ketika suatu website berada di halaman pertama, pengelola website akan berlomba-lomba untuk mengoptimasi SEO di Google.
Mengapa rata-rata prioritas mereka lebih ke Google?
Seperti yang Anda ketahui, untuk saat ini platform pencarian terpopuler adalah Google. Benar saja, misalkan saja Anda sendiri ketika ingin mencari informasi, pasti yang pertama kali dijadikan rujukan adalah Google.
Karena itu, dengan kepopuleran Google inilah para pengelola website akan memprioritaskan Google sebagai target utamanya.
Namun, jika tidak dilakukan secara benar justru akan berdampak buruk bagi wesbite itu sendiri. Terkadang, demi untuk mencapai halaman pertama, seseorang akan melakukan apapun, meskipun hasilnya tidak baik
Padahal, algoritma mesin telusur Google saat ini juga selalu update, Google akan menampilkan halaman website sesuai dengan tingkat kualitas halaman.
Artinya, Google juga akan memberikan peringkat halaman sesuai dengan isi konten website. Anda dapat melihatnya melalui panduan Google dibawah ini:
Google akan berusaha menampilkan halaman yang benar-benar dibutuhkan oleh pengunjung, yang dalam hal ini akan menilai suatu website melalui konten yang disediakan.
Jadi, meskipun Anda mengoptimasi elemen-elemen website dengan teknik SEO, jika tanpa menyuguhkakn artikel atau konten yang benar-benar berkualitas juga akan percuma.
Website Anda akan sulit untuk menempat peringkat pertama Google, atau bisa dikatakan tidak mungkin. Inilah pentingnya membuat artikel berkualitas untuk suatu website.
Apa itu Artikel SEO?
Secara garis besarnya, artikel SEO dapat diartikan sebagai artikel yang ditulis bertujuan khusus untuk mengoptimasi website. Jika Anda membutuhkan jasa penulis artikel SEO yang berkualitas seilahkan kunjungi link yang admin rekomendasikan.
Artikel ini ditulis dengan mempertimbangkan kaidah-kaidah SEO. Sama seperti teknik SEO yang lain, penulisan artikel ini juga mempunyai teknik tersendiri.
Mulai dari proses penulisan judul, pemilihan kata kunci, struktur subheading (H1, H2,H3,H4), dan penyebaran kata kunci.
Proses penulisan ini juga harus terlihat senatural mungkin agar Google juga dapat membaca konten dengan baik.
Perlu Anda ketahui, jika cara-cara kuno untuk menulis artikel yang ramah SEO ini sudah tidak bisa dilakukan.
Mungkin Anda juga pernah tahu jika dulu ada teknik penulisan SEO yang hanya membuat artikel dengan SPAM kata kunci.
Tanpa mendeskripsikan suatu informasi, satu halaman itu dipenuhi dengan kata kunci yang dibidik.
Inilah yang saya maksud dengan cara-cara kuno. Cara ini sudah tidak lagi bekerja dan justru akan berdampak buruk bagi reputasi website.
Artikel yang ramah SEO bukan berarti harus penuh dengan konsep SEO, namun kembali lagi dengan tujuan artikel itu ditulis.
Pembaca artikel itu bukan hanya robot Google, namun juga manusia. Dan sialnya, saat ini Google juga dapat merekam pengalaman halaman website.
Google mengetahui jika artikel itu benar-benar dibutuhkan oleh pembaca atau tidak. Logikanya seperti ini, jika artikel ini benar-benar memiliki kualitas yang baik, pembaca akan lebih lama berada di halaman itu, dan tidak mungkin hanya hitungan detik saja.
Apa Perbedaan Artikel SEO dan Artikel Biasa?
Meskipun sama-sama artikel, keduanya merupakan salah satu hal yang berbeda. Mungkin Anda juga menyadarinya, meskipun artikel dengan topik yang sama, Google lebih memilih salah satu website untuk berada di atas halaman website lain.
Seperti sebelumnya yang saya singgung pada paragraf di atas, perbedaan mendasar artikel yang SEO dengan artikel biasa terletak pada struktur artikel.
Karena artikel SEO lebih mementingkan keterjangkauan visitor, penulisan artikel ini mempertimbangkan keakuratan kata kunci yang dibidik.
Memang benar jika artikel yang berkualitas harus memiliki informasi yang lengkap, namun tidak semua artikel yang memiliki jumlah artikel banyak akan dapat cepat ditampilkan di halaman pertama Google.
Google juga dapat menganalisis keterbacaan bagi pengunjung (visitor). Hal inilah yang penting untuk dipertimbangkan untuk menulis artikel yang ramah SEO.
Rekomendasi Jasa Penulis Artikel SEO Murah dan Berkualitas
Untuk menulis artikel yang SEO memang membutuhkan teknik-teknik tertentu dan membutuhkan pengalaman menulis di website.
Perlu diingat jika tidak semua artikel akan cepat diindexs oleh Google dan dapat nangkring di halaman pertama Google.
Jika Anda masih bingung untuk menulis artikel yang ramah SEO, solusi yang tepatnya adalah menggunakan jasa penulis artikel SEO.
Jasa penulis artikel seo yang layak digunakan adalah Digital Writer. Dengan pengalaman menulis di website SEO, artikel yang ditulis lebih berpeluang untuk berada di page one
Ada banyak manfaat ketika Anda menggunakan artikel yang ramah SEO, baik untuk kepentingan bisnis online, menaikkan visitor website, dan online marketing, yang pasti akan meningkatkan peluang konversinya.
Keuntungan Menggunakan Jasa Penulis Artikel SEO Digital Writer
Apa saja keuntungan yang akan Anda dapatkan?
- Meningkatkan Visitor Website
Siapa yang tidak ingin visitor websitenya semakin meningkat drastis? Pastinya semua orang. Dengan memberikan suguhan artikel yang berkualitas dan ramah SEO, website akan lebih banyak visitor.
- Membangun Branding
Untuk kepentingan usaha, branding merupakan salah satu aset yang berharga. Dengan menyediakan artikel yang ramah SEO akan membantu dalam membranding usaha itu.
- Bersaing dengan Kompetitor
Saat ini memang pelaku usaha berusaha keras untuk melakukan pemasaran online, dan salah satunya yang digunakan dengan memanfaatkan teknik SEO. Anda dapat bersaing dengan kompetitor melalui artikel yang ramah SEO ini.